Kamis, 12 Maret 2020

RPS MK HUBUNGAN PUSAT DAN DAERAH




MATA KULIAH
KODE MK
RUMPUN MK
BOBOT (sks)
SEMESTER
Direvisi
Hubungan Pusat dan Daerah


Ilmu Politik
T= 3 SKS
P= 1
IV
Maret 2020
Pengembang :
Reinhard Hutapea
Koordinator MK :
Reinhard Hutapea

Kepala Program Studi :
Dr M Silalahi MIP
Tanda Tangan
Tanda Tangan
                               Tanda Tangan

Capaian Pembelajaran (CP) :


Sikap











Keterampilan Umum



Keterampilan Khusus





Pengetahuan




Program Studi : Ilmu Pemerintahan

1.       Bertakwa kepada Tuhan Yang Maha Esa dan mampu menunjukkan sikap religius.
2.       Menjunjung tinggi nilai kemanusiaan dalam menjalankan tugas berdasarkan agama, moral, dan etika.
3.       Berkontribusi dalam peningkatan mutu kehidupan bermasyarakat, berbangsa, bernegara, dan kemajuan peradaban berdasarkan Pancasila.
4.       Berperan sebagai warga negara yang bangga dan cinta tanah air,  memiliki nasionalisme serta rasa tanggung jawab pada negara dan bangsa.
5.       Menghargai keanekaragaman budaya, pandangan, agama, dan kepercayaan, serta pendapat atau temuan orisinal orang lain.
6.       Bekerja sama dan memiliki kepekaan sosial serta kepedulian terhadap masyarakat dan lingkungan.
7.       Taat hukum dan disiplin dalam kehidupan bermasyarakat dan bernegara.
8.       Menginternalisasi nilai, norma, dan etika akademik.
9.       Menunjukkan sikap bertanggungjawab atas pekerjaan di bidang keahliannya secara mandiri.
10.   Menginternalisasi semangat kemandirian, kejuangan, dan kewirausahaan.

1.       Pembelajaran pola hubungan yang telah tersistem antara pusat dan daerah.
2.       Pembelajaran terhadap karakter dan pola hubungan terkait dengan momentum yang melatarbelakangi.
3.       Mengulas dinamika yang terjadi terhadap tiap perombakan pola hubungan pusat dan daerah

1.       Pembelajaran terhadap sejarah tatan pemerintahan dan hubungan antara pemerintah pusat dan pemerintahan daerah.
2.       Pembelajaran system dan proses penyelenggaraan pemerintah daerah
3.       Pembelajaran model-model pembagian kewenangan/urusan dan keuangan antara pemerintah pusat dan pemerintah daerah.
4.       Pembelajaran pola hubungan antara pemerintah pusat dan pemerintah daerah
5.       Pembelajaran model-model akuntabilitas penyelengaraan pemerintahan daerah

Mahasiswa memahami:
1.      Fungsi, tugas dan tujuan pemerintahan
2.      Relasi dan hubungan antara pemerintah pusat dan daerah
3.      Desentraslisasi, sentralisasi dan otonomi daerah
4.      Keuangan pemerintahan
5.      Pemekaran daerah
6.      Daerah daerah istimewa/khusus

Diskripsi Singkat MK
Mata kuliah Hubungan Pusat dan Daerah mnekankan ranah kepada hubungan yang saling terkait antara pemerintah pusat sebagai sentral kekuasaan pemerintahan dalam skala nasionsl dengan pemerintah daerah sebagai pelaksana pemerintahan dalam skala local. Yang menjadi penekanan kajian adalah pola hubungan yang tercipta akibat kewenangan yang dimiliki oleh pusat dan daerah serta polemic yng muncul dari hubungan keduanya. Berikutnya kajian yang terkait dengan pola hubungan adalah kajian system penyelenggaraan pemerintahan baik pusat maupun daerah, karena inilah yang menjadi landasan terbentuknya pola hubungan pust dan daerah. Dengan demikian mata kulaih ini selalu mengikuti perkembangan terkini dan realitas mutakhir terkait dengan system dan tatanan pemerintahan daerah serta pola hubungan yang terbentuk antara pusat dan daerah termasuk pencermatan terhadap proses revisi terbatas UU No 32 tahun 2004.
Referensi

HM Aris Djaenuri, 2017, Hubungan Pusat dan Daerah, UT, Jakarta.
Oentarto Dr , I Made Suwandi Dr, Doddy Riyadmadji SM, 2004, Format Otonomi Daerah Masa Depan, Sumitra Media Utama, Jakarta
Dr I Nyoman Sumaryadi,  2005, Efektifitas Implementasi Kebijakan Otonomi Daerah, Citra Utama, Jakarta
Dr Jacobus Perviddya Solosa, 2006, Otonomi Khusus Papua, SH, Jakarta
Utama,
UU Pemda
UU Desa
UU Pilkada
UU Hubungan keuangan Pusat dan Daerah
UU ASN
UU DKI Jaya
UU NAD
UU Keistimewaan Yogyakarta
Utama,
Media Pembelajaran
Software
Hardware

Blog, PPT, Word, video, pdf, email
Laptop, infokus, Koran, majalah, web/daring, whiteboard dan spidol
Team Teaching
-


Mg Ke-
CP Mata Kuliah
(sesuai tahapan belajar)
Materi Pembelajaran
(Pustaka)
Metode/Strategi Pembelajaran
(estimasi waktu)
Penilaian/evaluasi
Bobot




Indikator
Bentuk
%
1

Mahasiswa  memahami metode perkuliahan dan ruang lingkup hubungan pusat dan daerah
Pengantar materi dan kontrak belajar:
·         Metode perkuliahan
·         Scope bahasan hubungan pusat dan daerah

1.       Ceramah/Kuliah Pakar
2.       Tanya jawab
3.       Diskusi

Tampilnya rasa ingin tahu, minat dan pemahaman

Pertanyaan lisan dan Diskusi

5-10%
2
Mahasiswa  memahami dasar hukum hubungan pusat dan daerah.

Legal basis hubungan pusat dan daerah :
·         Struktur kelembagaan pemerintah pusat
·         Kewenangan pemerintah pusat
·         Pola distribusi kewenangan dalam pemerintah pusat.

1.       Ceramah
2.        Tanya jawab
3.       Diskusi
I d e m
Tayangan Presentasi,

3
Mahasiswa memahami dasar hukum hubungan pusat dan daerah  
Legal basis hubungan pusat dan daerah:
1.       Kewenangan Provinsi
2.       Kewenangan Kabupaten
3.       Kewenangan Kota
4.       Kewenangan desa
5.        
1.       Ceramah
2.       Tanya jawab
3.       Diskusi
I d e m
Tayangan Presentasi,


4,5
Mahasiswa  memahami anatomi hubungan pusat dan daerah
Anatomi hubungan pusat dan daerah:
1.       Koordinasi pemerintahan
2.       Kerjasama antara pemerintahan daerah
3.       Pengawasan (pusat-daerah)
1.       Ceramah
2.       Tanya jawab
3.       Diskusi

I d e m
Tayangan Presentasi,


6
Mahasiswa memahami fungsi-fungsi kelembagaan daerah.
Fungsi fungsi kelembagaan daerah:
1.       Peran kepala daerah sebagai pelaksana dan subjek penghubng daerah dengan pemerintahan pusat
2.       Hubungan kerja pemerintahan daerah dengan DPRD
3.       Hubungan kerjasama pemerintahan daerah dengan Lembaga lain pada tingkat lokal

1.       Ceramah
2.       Tanya jawab
3.       Diskusi
I d e m

Tayangan Presentasi,


UJIAN TENGAH SEMESTER
7.
Mahasiswa memahami argumentasi, syarat, dan perkembangan pemekaran daerah
Kontroversi pemekaran daerah
·         Argumentasi pemekaran
·         Syarat-syarat pemekaran daerah
·         Evaluasi pemekaran; banyak yang gagal mensejahterakan masyarakat
1.       Ceramah,
2.       Tanya jawab
3.       Diskusi

I d e m
Tayangan Presentasi,


8,9
1.    Mahasiswa memahami perimbangan keuangan pusat dan daerah
Perimbangan keuangan pusat dan daerah:
·         Provinsi sector-sektor strategis
·         Provinsi pengelolaan SDA
·         Realitanya…..
1.          Ceramah
2.          Tanya jawab
3.          Diskusi


I d e m

Tayangan Presentasi,

10,11
Mahasiswa memahami perimbangan keuangan pusat dan daera.
Perimbangan keuangan pusat dan daerah :
·         Bagi hasil DAU/DAK
·         Blockgrant/dekonsentrasi
·          
1.       Ceramah
2.        Tanya jawab
3.       Diskusi


I d e m
Tayangan Presentasi,

12,13
Mahasiswa memahami sejarah, latar belakang, perkembangan dan polemik Otsus Aceh
Otonomi khusus Nangroe Aceh Darussalam
·         Sejarah dan latar belakang tampilnya ide Otonomi Aceh.
·         Karakteristik Otsus Aceh
·         Perkembangan Otsus Aceh
·         Polemic Otsus Aceh
·          

1.       Ceramah,
2.       Tanya jawab
3.        Diskusi

I d e m

Tayangan Presentasi,

14
Mahasiswa memahami latar belakang, ciri, dan masalah masalah Otsus Papua
Otonomi khusus Papua :
·         Sejarah dan latar belakang tampilnya otonomi khusus Papua
·         Ciri dan karakter Otsus Papua
·         Masalah-masalah Otsus Papua
1.       Ceramah
2.       Tanya jawab
3.        Diskusi

I d e m
Tayangan Presentasi,

15
Mahasiswa memahami sejarah, perkembangan, dan masalah keistimewaan Yogyakarta.
Keistimewaan Yogyakarta
·         Latar belakang tampilnya ide keistimewaan Yogyakarta
·         Perkembangan keistimewaan Yogyakarta.
·         Masalah dan tantangan keistimewaan Yogyakarta

1.       Ceramah,
2.       Tanya jawab,
3.        Diskusi


I d e m

Tayangan Presentasi,

UJIAN AKHIR SEMESTER
















Tidak ada komentar:

Posting Komentar